Article
Mampir ke 7 Tempat Kuliner Malam Surabaya Ini, Yuk! | 24 AUG 2021
Travelling terasa kurang lengkap kalau kamu belum nyobain kuliner malamnya. Kalau kamu lagi travelling ke Surabaya, kamu wajib nyobain 7 kuliner malam Surabaya ini! Kamu bisa nyobain makanan ringan atau berat. Kamu juga bisa milih mau yang ringan atau berat di kantong. Yuk, langsung aja simak 7 ...
Jalan-Jalan ke TP 5 Surabaya, Surga Belanja Buat Kamu Datangi! | 24 AUG 2021
Julukan kota terbesar kedua di Indonesia dinobatkan untuk Surabaya karena Kota Pahlawan ini memiliki letak yang strategis dan berpotensi sebagai pasar pertumbuhan ekonomi. Salah satu yang paling terkenal adalah Tunjungan Plaza Surabaya. Nggak lengkap jika belum mengunjungi TP 5, salah satu bagian m...
8 Wisata Surabaya Terbaru ini Wajib Dikunjungi! | 24 AUG 2021
Bagi kamu yang hobi jalan-jalan, eksplore wisata surabaya terbaru pastilah suatu keharusan. Apalagi kota Surabaya, pusat provinsi Jawa Timur ini terkenal akan tempat-tempat wisata yang tak ada habisnya. Mulai dari wisata alam nan sejuk sampai tempat kece nan instagramable, semua ada! Liburan sud...
Sheraton Surabaya, Hotel dengan Fasilitas Terlengkap | 24 AUG 2021
Cari penginapan? Nggak perlu bingung lagi! Surabaya punya berbagai pilihan menginap buat keluarga sampai sendirian waktu backpacker. Nah, buat kamu yang membawa keluarga dan mencari fasilitas premium, kamu boleh melirik Sheraton Surabaya Hotel & Towers! Hotel ini cocok digunakan untuk mengin...
7 Kue Kekinian Surabaya Milik Artis Ibu Kota: Tertarik Untuk Menjadikannya Buah Tangan? | 24 AUG 2021
Sejak tahun 2017 lalu, banyak kue kekinian yang berkembang di berbagai kota. Artis Ibu Kota berbondong-bondong mengembangkan usaha kue kekinian di penjuru Indonesia. Beberapa mendirikan usaha kue kekinian di daerah asalnya, tapi ada pula yang mendirikan di luar daerah asalnya. Surabaya menjadi sala...
Hutan Bambu Surabaya: Spot Alam Instagramable! WISATA | 24 AUG 2021
Hutan Bambu Surabaya- Kota Surabaya sering menjadi tujuan destinasi wisata terutama wisata sejarah dan belanja. Sebenarnya, Kota Pahlawan ini juga memiliki beberapa wisata alam, lho! Tak hanya pantai dan taman kota, Surabaya juga memiliki paru-paru alami alias hutan kota. Salah satu hutan kota y...
Pantai Kenjeran Surabaya: Wisata Bahari Kota Pahlawan | 24 AUG 2021
Pantai Kenjeran Surabaya- Kota Surabaya memiliki pelabuhan Tanjung Perak, namun apakah Kota Pahlawan ini mempunyai pantai karena berada di tepi laut? Tentu ada, dong! Kalau Jakarta punya Pantai Ancol, nah Kota Surabaya punya pantai kebanggannya sendiri yaitu Pantai Kenjeran. Meski Surabaya...
Hutan Mangrove Surabaya: Wisata Ecotourism Kota Pahlawan | 24 AUG 2021
Hutan Mangrove Surabaya- Wisata di kota yang terkenal dengan ikon Sura dan Baya ini memang memiliki banyak wisata modern, umumnya seperti pusat perbelanjaan. Namun terkadang perasaan penat karena padatnya lalu lintas Kota Surabaya ini, kita butuh waktu untuk menenangkan diri seperti berkunjung ...
7 Wisata Surabaya Gratis yang Wajib Kamu Ketahui! | 24 AUG 2021
Wisata Surabaya Gratis- Sebagai kota terbesar kedua, Kota Surabaya terus memajukan sektor pariwisata guna meningkatkan daya saing dengan kota-kota lainnya. Kalau kamu berkunjung ke Surabaya, kira-kita akan mencari objek wisata yang seperti apa? Beberapa objek wisata Surabaya gratis berikut ini d...
Wisata Islami Surabaya: 5 Rekomendasi Wisata Religi | 24 AUG 2021
Wisata Islami Surabaya- Jalan-jalan di Kota Surabaya tak hanya soal berwisata ke tempat-tempat sejarah, alam, dan pusat perbelanjaan. Kota Pahlawan ini juga menyediakan objek wisata islami bagi kamu yang ingin melihat Surabaya dari sisi religinya. Tak ada ruginya bukan untuk menambah pengetahua...