Article
Taman Bungkul: Sejarah, Fasilitas, dan Akses Menuju Lokasi WISATA | 09 AUG 2022
Setiap wilayah di Indonesia pasti memiliki taman kota atau Ruang Terbuka Hijau Tidak hanya menjadi fasilitas publik taman kota juga dapat menarik para pengunjung dengan berbagai fasilitas yang ditawarkan. Salah satunya adalah Taman Bungkul di Surabaya, Jawa Timur. Menurut sejarahnya, Taman Bungkul d...
Rawon Pak Pangat: Cita Rasa, Menu, dan Lokasi KULINER | 09 AUG 2022
Surabaya tidak pernah kehabisan cara untuk memikat para pecinta kuliner dengan berbagai ragam kulinernya, salah satunya adalah Rawon. Sajian khas dari Kota Pahlawan ini memiliki ciri utama dengan kuah berwarna hitam pekat dan disajikan selagi hangat. Jika Anda pecinta Rawon Surabaya, Anda harus meni...
14 Oleh-Oleh Khas Surabaya Populer di Antara Pelancong KULINER | 09 AUG 2022
Bagi Anda pecinta traveling tentu tidak akan lupa untuk membeli barang atau makanan sebagai kenang-kenangan semasa berlibur. Dari sekian banyak destinasi yang ada di indonesia, kota Surabaya, Jawa Timur bisa jadi destinasi Anda selanjutnya. Baca juga: Dijamin Enak, Ini 7 Rekomendasi Nasi Goreng...
6 Tempat Healing di Surabaya, Ampuh untuk Lepas Penat WISATA | 03 AUG 2022
Tinggal di kota Surabaya yang sibuk dan padat mudah membuat Anda stress. Untungnya, Kota Pahlawan punya banyak tempat yang bisa dikunjungi untuk melepas penat alias healing. Mulai dari wisata alam sampai wisata kuliner, semua ada lho! Yuk, simak apa saja tempat yang bisa Anda kunjungi untuk self hea...
Nasi Babat Pegirian: Ragam Menu, Harga, dan Jam Operasional KULINER | 03 AUG 2022
Membahas wisata kuliner di Surabaya memang tidak akan ada habisnya. Kota Pahlawan memang dikenal sebagai surganya para pecinta kuliner. Salah satu kuliner khas Surabaya yang wajib dicicipi adalah nasi babat. Dari sekian banyak nasi babat, Nasi Babat Pasar Pegirian di kawasan Ampel adalah salah satu ...
Ciptakan Keluarga Harmonis dengan 10 Tips Ini FAMILY | 30 JUL 2022
Memiliki keluarga harmonis tentu menjadi harapan dan dambaan siapapun saat ini. Untuk bisa menciptakan keluarga yang harmonis, diperlukan peran aktif dari setiap anggota keluarga seperti ayah, ibu, dan juga anak-anak yang kooperatif. Selain itu, dalam membentuk keluarga harmonis juga membutuhkan beb...
10 Cara Menjaga Kesehatan Tulang Agar Tetap Kuat LIFESTYLE | 30 JUL 2022
Tulang menjadi salah satu bagian dari tubuh yang penting untuk Anda jaga karena berperan penting untuk kerangka kerja untuk keterikatan otot dan jaringan lainnya, serta menjaga berbagai organ dalam yang kita miliki. Seiring berjalannya waktu, kesehatan tulang mulai dari kepadatan dan juga kekuatanny...
9 Kedai Lontong Kupang di Surabaya yang Enak KULINER | 25 JUL 2022
Lontong Kupang adalah kuliner khas Surabaya yang bisa Anda temui di setiap sudut kotanya. Kuliner ini terbuat dari terdiri dari lontong, kupang, lentho, dan sate kerang kemudian disiram dengan kuah yang terbuat dari bawang putih, gula jawa, garam, penyedap rasa, dan petis. Baca juga: 8 Restoran...
Daftar Homestay dan Guesthouse di Surabaya, Ada yang Murah! LIFESTYLE | 25 JUL 2022
Kehabisan ide untuk menghabiskan waktu liburan? Anda bisa berkunjung ke Kota Surabaya yang memiliki berbagai destinasi wisata yang seru untuk didatangi. Untuk berlibur ke Surabaya, Anda pun tidak perlu merogoh kocek yang mahal karena di sini tersedia berbagai kuliner, wisata, hingga penginapan yang ...
7 Warung Tahu Campur yang Enak di Surabaya, Dijamin! KULINER | 25 JUL 2022
Jawa Timur dikenal sebagai provinsi yang memiliki berbagai destinasi wisata kuliner yang enak dan sayang untuk dilewatkan. Salah satunya adalah tahu campur Surabaya yang melegenda dari puluhan tahun yang lalu. Meskipun dikenal luas di Kota Surabaya, ternyata tahu campur adalah makanan khas dari Lamo...